Free Software and Education: 201104

Menulis Script HTML pada Blog (Website)

Hai sobat blogger yang saya cintai, kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menulis script HTML atau yang lainnya pada blog kita menggunakan “textarea”.

Biasanya, jika kita langsung menulis script HTML tanpa menggunakan apapun (maksudnya hanya menulis scriptnya saja) maka yang ada di halaman blog anda adalah hasil dari script HTML tersebut.

Read more »

Kamus Jepang Indonesia

Halo guys, kalau pada waktu lalu saya membahas tentang “Software Kamus Indonesia Inggris”, kali ini saya akan membahas tentang software kamus Jepang Indonesia.

Read more »

Peta Surabaya Flash

Nyasar di Surabaya ? jangan lagi deh, karena sekarang sudah ada peta Surabaya buatan suarasurabaya.net. Dengan peta ini, kita memiliki kemungkinan kecil untuk bisa tersesat.

Software peta ini dibuat berbasis flash. Jadi, software ini memilki tampilan yang menarik dan mudah dipahami. Software ini juga dilengkapi dengan nama-nama jalan protokol. Saat kita mengkliknya maka kita akan langsung ditujunkkan tempat jalan tersebut pada peta.

Read more »

Trik VBS pada Komputer (Bag. 2)

Ketemu lagi dalam pembahasan trik VBS bag ke 2. Langsung saja kita lanjutkan dai post yang sebelumnya. (Lihat

Dalam post sebelumnya, kita telah membahas 3 trik VBS. nah, sekarang akan saya tambah 5 trik lagi. Jadi, totalnya ada delapan biji trik VBS yang saya sampaikan.

Kita mulai saja. JREEEENGGGGG....!!!!

Read more »

Software Kamus Inggris <-> Indonesia

Hello sobat blogger, dalam postingan kali ini saya akan membahas sebuah software yang bagus banget. Software ini merupakan karya anak bangsa Indonesia. Software ini adalah kamus English-Indoneia. Kamus elektronik ini sangat bermanfaat terutama bagi pelajar yang belum memiliki kamus B.inggris. Kita juga bisa belajar bahasa Inggris dengan kamus ini. Jadi, ilmu bahasa kita akan bertambah.

Ada beberapa keunggulan software ini dibanding software kamus yang pernah saya temui.

Read more »

Membuat Spoiler pada Blog

Jumpa lagi dengan saya, kali ini saya akan membahas tentang bagaiman cara membuat Spoiler yang biasanya ada di forum-forum online di Blog kita.

Spoiler merupakan salah satu cara yang dipakai oleh para pengguna forum untuk menyembunyikan/menampilkan gambar, tulisan, link, dll.

Read more »

Fileserve Link Generator Premium Download


Halo sobat blogger, mulai sekarang kalian tak usah menunggu lama saat mendownload file via fileserve.com. Karena sekarang sudah ada software link generator untuk fileserve.com.

Link generator merupakan software yang digunakan untuk membuat link.

Read more »

Trik VBS pada Komputer (Bag. 1)

Penasaran dengan VBS (Visual Basic Script)? Kalau iya, kalian bisa membaca posting berikut yang berkaitan dengan trik VBS dalam komputer dan cara pembuatannya.

VBS atau Visual Basic Script merupakan salah satu bahasa pemograman yang berbentuk script. VBS ini dibangun oleh salah satu perusahaan komputer terbesar yaitu Microsoft.

Read more »

Jurassic Park - Operation Genesis


DUM...DUUM.....DUMMM. AAAAAAAA, ada T-Rex, ada Raptor, ada tukang cendol. Hehehe, kalo takut ama yang begituan, mendingan mainin game ini aja biar gak takut. Game berjudul “Jurassic Park – Operation Genesis”.

Jurassic Park – Operation Genesis merupakan sebuah game dimana kita bertindak selaku pemilik dari taman binatang yang berisi Dinosaurus. Kita bisa melakukan penggalian fosil di berbagai tempat dan bisa menciptakan Dinosaurus dari fosil yang kita temukan.

Read more »

Emulator PS 2 (DUA) {Full} [Pcsx2 0.9.7]

Halo sobat blogger, lama tak posting. Kali ini saya akan mengulas tentang emulator PS2. Jadi, buat teman-teman yang punya kaset PS2 nganggur di rumah bisa dimainin tanpa menggunakan mesin PS2 yang asli. Cukup butuh 1 komputer dan emulator ini.

Emulator PS2 yang akan dibahas disini adalah PCSX2 0.9.7.

Read more »

PEC (PSX Emulation Cheater)

Readers, kalau bebearapa waktu yang lalu saya mem-posting emulator ps1, kali ini saya kan mem-posting tentang PEC (Psx Emulation Cheater).

PEC adalah sebuah software yang digunakan untuk melakukan cheat pada psx (emulator ps1 pada komputer). Software ini

Read more »

Opera Mini 6.0


Sobat blogger pasti sudah pada tau Opera Mini semua kan ? Nah, baru-baru ini telah di-release Opera Mini versi terbaru yaitu 6.0.

Opera Mini adalah salah satu web browser yang berjalan pada handphone(mobile) baik itu handphone Java, Symbian, Android, BB, dll. Dengan OM ini kita bisa membuka halaman web dengan cepat dibanding dengan kalau kita memakai browser bawaan dari mobile phone.

Read more »

Trojan ADH dan Cara Membersihkannya

Hello guys, kali ini saya akan membahas tentang salah satu malware yang cukup berbahaya dan sangat merugikan. Yaitu Trojan varian ADH. Dan yang paling penting, saya akan membahas juga cara untuk membersihkan trojan ini dari komputer.

Akhir-akhir ini, trojan yang satu ini banyak menginfeksi komputer-komputer di seluruh dunia terutama komputer yang sering online (conect internet). Nah, biasanya pemakai komputer yang masih

Read more »

Emulator PS 1 (satu) {Full} [Updated]


Sebelumnya, saya sudah pernah mem-posting hal ini. Tetapi sekarang, saya akan meng-update postingan yang terdahulu yaitu "PS1 Emulator (Full)".

Disini akan saya kasih, emulator versi terbarunya. Soalnya, yang dulu saya post itu udah jadul. Kan udah lama tuh tenggang waktunya, jadi pastinya versi yang sekarang lebih enak, stabil dan lebih banyak plus-nya daripada versi jadul

Read more »